Site icon IGN News

Babinsa Jemaja Timur Kawal Pengamanan Pelaksanaan Vaksinasi

Babinsa sedang mengawal pengamanan pelaksanaan vaksinasi

IGNNews.id,Anambas-Anggota Koramil 04/Letung, Babinsa Serka Edi Sucipto dan Serda Olih Solih mendampingi dalam pengamanan di Puskesmas Jemaja Timur dengan agenda vaksinasi Booster, Selasa (5/4/2022).

Kegiatan berjalan dengan aman dan terkendali, antusias warga juga cukup tinggi. Pihaknya selalu siap melakukan pengamanan demi kepentingan keamanan masyarakat.

“Vaksinasi I,II dan III yakni Booster berjalan dengan aman dan lancar,” Serka Edi Sucipto kepada ignnews.id, Selasa (5/4/2022).

Adapun data-data vaksin yang diberikan kepada masyarakat diantaranya, vaksin Coronavac, 1, Vaksin Coronavac Dosis 2, jumlah Registrasi : 7 orang, Umum : 2 orang, Lansia : 1 orang, Anak : 2 orang
Hamil: 1 orang.

Jumlah Pemakaian Vaksin Coronavac 7 vial. Vaksin Astrazenica Dosis 1 Moderna dan DO baru
Jumlah Registrasi : 29 org
Umum : 24 org
Lanasi : 5 org
Anak : –
DO
Registrasi : 10 org
Umum : 9 org
Lansia : 1 org
Anak : –

Dosis II moderna
Registrasi : –
Umum : –
Lansia : –

Dosis III Booster Moderna
Registrasi : 31 org
Umum : 28 org
Lansia : 3 org

Pemakaian Vaksin Moderna 6 Vial
Sisa Vaksin moderna 4 vial
Jumlah Vaksin Moderna 10 Vial

Jlm Vaksinator :*
a. Kes : * 8 org*
b. Pendukung : – org*

*3. Unsur Pam :*
a. Babinsa : 2 org
b. Satpol-PP: –
c. BPBD : –
d. Polsek Jemaja : –

Ia menghimbau kepada seluruh masyarakat Jemaja Timur agar melakukan vaksin yang belum divaksin.

“Mari kita lakukan vaksin. Segera cari tempat pelaksanaan vaksinasi,” ujarnya. (Fnd)

Exit mobile version