Warga yang berjalan kaki saat banjir di Jalan Pasar Baru Tanjunguban, foto oleh Aan
Banjir kembali mengepung wilayah Tanjunguban pada Jumat (3/3/2023). Hujan dengan intensitas cukup deras yang terjadi sejak Kamis (2/3/2023) malam hingga berita ini diturunkan, membuat sejumlah ruas jalan dan pemukiman terendam banjir.
Titik banjir diantaranya di Jalan Indunsuri Raya di Perumahan Alamanda, Jalan Bakti Praja, Jalan Pasar Baru merupakan wilayah dengan ketinggian air yang cukup tinggi. Di titik tersebut, banyak kendaraan yang tidak dapat melintas dan banyak kendaraan roda dua yang mogok. Begini penampakkannya.(Aan)
Personil Polsek Bintan Utara saat membantu lalu lintas di Simpang Jalan Pasar Baru yang macet akibat banjir, foto oleh AanBuah-buahan milik pedagang yang diamankan warga usai hanyut saat banjir di Jalan Pasar Baru, foto oleh Aansalah seorang pedagang yang tetap setia menjaga toko nya meski sudah terendam banjir di Jalan Pasar Baru, foto oleh Aansalah satu rumah makan yang terendam banjir di Jalan Pasar Baru Tanjunguban, foto oleh AanSepeda motor mogok saat melintas di Jalan Pasar Baru Tanjunguban, foto oleh Aanpenampakan banjir di Pasar Baru Tanjunguban, foto oleh Aan
penampakan banjir yang menutupi Jalan Bakti Praja, foto oleh AanTampak banjir di Jalan Indunsuri Tanjunguban nyaris se pinggang orang dewasa, foto oleh AanPersonil TNI AD saat membantu pengendara yang sepeda motornya mogok di Jalan Indunsuri Tanjunguban, foto oleh AanWarga saat menggendong rekannya melintasi banjir di Jalan Indunsuri Tanjunguban, foto oleh AanSeorang bocah saat berenang saat banjir di Jalan Indunsuri Tanjunguban, foto oleh Aan
Ignnews.id, Natuna - Setelah melaksanakan sejumlah seleksi penerimaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K) tenaga guru dan tenaga kesehatan, Pemerintah Daerah saat ini sedang...